Sejarah Black Friday, Diskon Besar-besaran Setelah Thanksgiving Hingga Menyambut Hari Natal

By Hinggar, Jumat, 23 November 2018 | 12:48 WIB
Sejarah Black Friday, Diskon Besar-besaran Setelah Thanksgiving Hingga Menyambut Hari Natal (The New York Times)

NOVA.id - Hari ini (23/11) di luar negeri ada sebuah hari yang disebut dengan Black Friday.

Black Friday menjadi momen belanja dengan diskon besar-besaran di berbagai gerai penjualan offline maupun online.

Black Friday dimulai pada tahun 1950-an di Philadelphia.

Baca Juga : Bagikan Foto Roy Marten Peluk Gading, Tompi Tulis Pesan Menyentuh!

Tak ada tanggal tetap mengenai peringatan Black Friday, hanya saja acara tersebut dirayakan setelah thanksgiving.

Kebetulan black friday di tahun ini jatuh pada Jumat (23/11) setelah thanksgiving yang dirayakan Kamis (22/11).

Thanksgiving sendiri dirayakan setiap hari kamis minggu keempat di bulan November.

Baca Juga : Dibully karena Berkulit Gelap, Intip 5 Gaya Mempesona Putri Shah Rukh Khan