Ini Alasan Kenapa Kita Tak Boleh Terlalu Umbar Kemesraan di Sosmed!

By Alfiyanita Nur Islami, Senin, 3 Desember 2018 | 11:49 WIB
Ini Alasan Kenapa Kita Tak Boleh Terlalu Umbar Kemesraan di Sosmed! (istock)

Jadi cobalah beri jarak waktu untuk melihat apakah si dia benar-benar mencintai kita atau tidak.

Pakar kencan, Julie Spira menjelaskan, terlalu cepat memposting atau mendeklarasikan hubungan di media sosial bisa memicu permasalahan.

Hubungan yang masih baru dijalin rentan pula membuat sebuah hubungan menjadi kandas.

Baca Juga : Berita Terpopuler: Skandal Perselingkuhan Priyanka Chopra Hingga Elly Sugigi Tersakiti saat Mantan Suami Nikah Lagi

Mengunggah dan kemudian menghapus foto bersama dalam waktu yang singkat tentu akan membuat rasa malu.

"Kitapun tak ingin mengunggah foto bersama kekasih baru setelah putus hanya untuk membuat mantan menyesal dan terlihat sudah move on," katanya.

Baca Juga : Sering Diabaikan, Ternyata Begini Cara Mudah untuk Menurunkan Berat Badan Tanpa Olahraga