1. Latihan pinggul
Latihan pinggul ini amat penting bagi perempuan.
Pasalnya dengan melatih dan memperkuat otot pinggul, kita akan memiliki kemampuan kuat untuk mengontrol terjadinya orgasme.
Baca Juga : Mengenang Ulang Tahun Nike Ardilla, yuk Nostalgia dengan 5 Lagu Terpopulernya!
2. Bernapas dengan Benar
Mengontrol napas dan detak jantung juga merupakan praktik penting dalam belajar mempertahankan ejakulasi, kata Hall.
Baca Juga : Penghulu Benarkan Aura Kasih Ajukan Permohonan Pernikahan Sejak 21 Desember