3. Kurangi rokok
Sudah menjadi rahasia umum jika merokok bisa memicu penuaan kulit dini, termasuk kulit payudara.
Ini karena rokok bisa merusak protein elastin.
Baca Juga : Ini 3 Aplikasi Dompet Digital Terbaik di Indonesia, Dijamin Aman!
4. Olahraga
Selain menjaga kesehatan tubuh, namun olahraga juga bisa membantu payudara tetap indah dan seksi.
Baca Juga : Resep Baronang Bakar Terasi, si Manis Pedas Gurih Penggugah Selera
5. Pola makan
Pertahankan pola makan seimbang dan perhatikan elemen-elemen yang dapat meningkatkan elatisitas kulit kita.
Seperti protein, vitamin, dan antioksidan.
Baca Juga : Panjang Jari Seseorang Bisa Tunjukkan Kepribadiannya, Seperti Apa?
6. Krim dan lotion
Krim dan lotion bisa memperkuat elastisitas.
Sehingga payudara akan terjaga kekencangannya dan tetap indah.
Baca Juga : Duh! Bercinta di Dalam Air Bisa Sebabkan Berbagai Penyakit Serius, Lho
Selamat mencoba ya Sahabat NOVA! (*)