Benarkah Ibu Hamil Dilarang Minum Air Es? Begini Penjelasan dari Dokter Reisa Broto Asmoro

By Nuzulia Rega, Minggu, 31 Maret 2019 | 21:30 WIB
ilustrasi ibu hamil (Istock)

Tubuh manusia memang disarankan untuk mendapatkan supply air minum sedikitnya 8 hingga 12 gelas per hari.

Apalagi untuk ibu hamil yang memang membutuhkan cairan lebih untuk menjaga kesehatan janin.

Sementara untuk air dengan jenis hangat ataupun dingin, rupanya itu tidak memengaruhi janin yang berukuran besar.

Baca Juga : Wirang Birawa Blak-blakan Sebut Mulan Jameela Sebagai Isti yang Tak Bawa Hoki untuk Ahmad Dhani!

"Terlepas dari meminum air es atau air hangat, sebenarnya tidak ada bedanya. Jadi hanya mitos belaka yg mengatakan minum air es bisa membuat bayinya menjadi besar.

Ukuran dan berat badan bayi pada umumnya lebih dipengaruhi oleh faktor genetik," jelas dr. Reisa di instagram.

 

dr Reisa berbicara mengenai pantangan ibu hamil minum air es (instagram/reisabrotoasmoro)

Baca Juga : Ida Adriansyah Hadirkan Nuansa Kebun ke Busana Modest di IFW 2019: Lembut nan Elegan!