Hukum Syariat Baru Diterapkan di Brunei Darussalam, Adik Sultan Ini Terkenal Suka Foya-Foya dan Kencani 40 Perempuan untuk Dijadikan Selir

By Tentry Yudvi Dian Utami, Senin, 8 April 2019 | 14:45 WIB
Hukum Syariah Baru Diterapkan di Brunei Darussalam, Adik Sultan Ini Terkenal Suka Foya-foya dan Kencani 40 Perempuan untuk Dijadikan Selir (Instisari.grid.id)

NOVA.id – Baru-baru ini Brunei Darussalam baru menerapkan hukum syariat yang begitu ketat, sampai merembet ke hak asasi manusia.

Hukum syariat dari Brunei Darussalam ini juga banyak menuai sindiran dari beragam aktivias kemanusiaan dunia.

Hukum syariat tersebut di antaranya hukuman rajam sampai mati bagi komunitas LGBT dan perzinaan, serta hukuman potong tangan bagi pelaku pencurian.

Baca Juga : Keseruan Bogor Festival 2019 Apresiasi dan Latih Pelaku UMKM

Hukum pidana yang keras ini diatur untuk sepenuhnya diimplementasikan setelah sempat ditunda beberapa tahun.

Undang-undang itu akan menjadikan Brunei sebagai negara pertama di Asia Tenggara yang mengimplementasikan hukum pidana syariah di tingkat nasional, layaknya sebagian besar negara Timur Tengah.

Pelaku perkosaan dan perampokan juga dapat dijatuhi hukuman mati.

Baca Juga : OOTD Artis: Belanja Mainan, Nagita Slavina Pakai Outfit Senilai Rp1,2 Miliar!

Selain itu, ada beberapa hukum baru, di antaranya hukuman mati bagi penghina Nabi Muhammad, yang berlaku bagi warga Muslim maupun non-Muslim.

Dalam pidato publiknya, Sultan Hassanal Bolkiah menyerukan ajaran Islam yang lebih kuat tetapi tidak menyebut tentang hukum pidana yang baru.

"Saya ingin melihat ajaran Islam di negara ini tumbuh lebih kuat," katanya dalam pidato yang disiarkan secara nasional di sebuah pusat konvensi di dekat ibukota Bandar Seri Begawan.

Baca Juga : Nagita Slavina Dikabarkan Kembali Berbadan Dua, Tya Ariestya: Sebaiknya Kalau Belum 4 Bulan Jangan Diumumkan

"Saya ingin menekankan bahwa negara Brunei adalah... negara yang selalu mengabdikan ibadahnya kepada Allah," tambahnya seperti dikutip dari kantor berita AFP.

Dia kemudian menambahkan bahwa dia ingin azan dikumandangkan di semua tempat umum, tidak hanya di masjid, untuk mengingatkan warga Muslim tentang kewajiban mereka.

Sultan, yang telah memegang takhta selama lebih dari lima dekade, juga bersikeras bahwa Brunei adalah negara yang "adil dan bahagia".

Baca Juga : Luna Maya Dirias ala Pengantin Jawa, Penampilan Cantiknya Jadi Sorotan!

"Siapa pun yang datang untuk mengunjungi negara ini akan memiliki pengalaman menyenangkan dan menikmati lingkungan yang aman dan harmonis," katanya.

Diketahui, Brunei Darussalam dikenal sebagai negara yang santun di dunia internasional.

Pemimpinnya, Sultan Hassanal Bolkiah juga sangat mengedepankan kepentingan rakyatnya.

Baca Juga : Artis FTV Ini Meninggal karena Kanker Lidah, Benarkah Makanan dan Minuman Panas Jadi Penyebabnya?

Sebaliknya, rakyat Brunei juga amat mencintai Sultan dan tak mempermasalahkan ia memimpin negara sampai kapanpun.

Namun jika Sultan memilih untuk teguh menerapkan hukum syariat di negaranya, maka seakan berbanding terbalik dengan perangai adik kandungnya.

Ialah Jefri Bolkiah, adik bungsu dari Sultan Hassanal Bolkiah yang dikenal memiliki sikap kurang sopan dibanding dengan sang kakak yang kini jadi perhatian dunia berkat keputusannya menerapkan hukum syariat.

Baca Juga : ​Gaya Hijabnya Jadi Buah Bibir, Rachel Vennya Angkat Bicara!

Berbeda dengan kakaknya yang santun, Jefri lebih menonjol dan suka disorot oleh media.

Diketahui, Brunei Darussalam dikenal sebagai negara yang santun di dunia internasional.

Pemimpinnya, Sultan Hassanal Bolkiah juga sangat mengedepankan kepentingan rakyatnya.

Baca Juga : Rayakan Ulang Tahun, Mama Nagita Slavina Tampil Modis dengan Sweatshirt Seharga Motor!

Sebaliknya, rakyat Brunei juga amat mencintai Sultan dan tak mempermasalahkan ia memimpin negara sampai kapanpun.

Namun jika Sultan memilih untuk teguh menerapkan hukum syariat di negaranya, maka seakan berbanding terbalik dengan perangai adik kandungnya.

Ialah Jefri Bolkiah, adik bungsu dari Sultan Hassanal Bolkiah yang dikenal memiliki sikap kurang sopan dibanding dengan sang kakak yang kini jadi perhatian dunia berkat keputusannya menerapkan hukum syariat.

Baca Juga : Jarang Terekspos, Sosok Ayah Tiri Nagita Slavina Akhirnya Tertangkap Kamera

Berbeda dengan kakaknya yang santun, Jefri lebih menonjol dan suka disorot oleh media.

Yang paling mencengangkan ialah saat Jefri berulang tahun ke-50.

Tak main-main, saat itu ia mengundang Raja Pop Dunia, Michael Jackson secara pribadi ke pesta ulang tahunnya sebagai bintang tamu.

Baca Juga : Keren! Tak Hanya Jadi Tentara dan Pilot, Pangeran William Juga Belajar Jadi Mata-Mata

Michael Jackson datang dan ia dibayar Rp228 miliar hanya untuk menyanyi di depan Jefri.

Memang Jefri sudah dikenal oleh publik Brunei sebagai biangnya kemewahan karena ia amat suka dengan pesta.

Untuk urusan wanita Jefri amat liar, ia dicap sebagai playboy berkocek amat tebal.

Baca Juga : Keren! Tak Hanya Jadi Tentara dan Pilot, Pangeran William Juga Belajar Jadi Mata-Mata

Diketahui ia pernah mengencani 40 orang perempuan yang semuanya (maaf) ia jadikan selir pribadinya.

Seakan tak pernah puas, seperti kakaknya Jefri juga mengoleksi sebanyak 2.300 mobil mewah hingga membeli kapal Yacht seharga ratusan miliar rupiah.

Belum lagi perhiasan milik Jefri yang terdiri dari 10 arloji berhiaskan permata seharga Rp170 miliar.

Baca Juga : Hati-Hati Kutil pada Penis Jadi Salah Satu Ciri Pasangan Terkena Virus HPV, Penyebab Kanker Payudara, dan Serviks

Saking gilanya ia dalam kehidupan hura-hura dan penuh dengan nafsu dunia, rumah Jefri pun dihiasi berbagai macam ornamen yang bernuansa seksual macam patung serta gambar-gambar orang telanjang.

Namun dirinya sekarang mungkin akan lebih 'irit' dalam pengeluaran lantaran diprediksi Brunei Darussalam akan jadi negara bangkrut di masa depan karena komoditi utama negara yakni minyak bumi semakin menipis dan sebentar lagi habis.

Ironi ya!(*)

Artikel ini telah tayang di laman intisari.grid.id dengan judul Kisah Adik Sultan Brunei, Gemar Foya-foya dan Kencani 40 Wanita Hanya untuk Selir