Merasa Lelah Saat Bangun Meski Telah Tidur Nyenyak, 7 Penyakit Ini Bisa Menjadi Alasannya

By Hinggar, Selasa, 30 April 2019 | 22:00 WIB
Merasa Lelah Saat Bangun Meski Telah Tidur Nyenyak, 7 Penyakit Ini Bisa Menjadi Alasannya (Spine-Health)

5. Restless legs syndrome

Mereka yang mengalami sindrom ini akan kerap menggerakkan kakinya saat tidur.

Kaki akan menyentak secara spontan yang mengganggu tidur dan merusak kualitasnya serta membuat kita merasa lelah.

Gejala lainnya adalah kesemutan di kaki dan lengan, juga rasa sakit di kaki dan lengan.

Baca Juga : Pilih Lahirkan Anak Ketiga Lebih Cepat, Ternyata Ada Makna di balik Pemilihan Tanggal dan Jam Kelahiran Putra Nikita Mirzani

6. Sleep apnea

Seseorang mungkin mengalami kondisi ketika saluran udara tersumbat saat tidur dan berhenti bernapas.

Jeda ini bertahan hingga 20 detik dan terjadi beberapa kali dalam semalam.

Hal ini membuat kita sering terbangun tanpa disadari dan membuat kualitas tidur memburuk serta kelelahan di siang hari.

Gejala lainnya adalah dengkuran yang keras dan napas yang berisik.

Baca Juga : Bosan dengan Kehidupan Modern Perempuan Ini Pilih Hidup Terpencil di Tengah Hutan, Seperti Apa Kisahnya?