2. Arah Kiblat
Selain penting, menyesuaikan arah musholla dengan kiblat juga membuat penggunaan ruang jadi lebih efektif.
Anda bisa menutup dengan dinding yang permanen agar sholat lebih khusyuk.
Baca Juga: 4 Alasan Kamar Mandi Harus Direnovasi, Salah Satunya Karena Hal Ini
3. Tinggi Atap
Baiknya membuat tinggi atap ruangan musholla 2,7m ke atas agar terkesan lapang.
Baca Juga: OOTD Ramadan Artis: 5 Gaya Alice Norin Ini Bisa Jadi Inspirasi Fashion Saat Ngabuburit