6 Fakta Kebakaran Korek Api di Binjai, Sisakan 4 Orang Selamat hingga Pabrik Diduga Ilegal

By Hinggar, Sabtu, 22 Juni 2019 | 13:10 WIB
6 Fakta Kebakaran Korek Api di Binjai, Sisakan 4 Orang Selamat hingga Pabrik Diduga Ilegal (tribun medan)

NOVA.id - Sebuah kebakaran pabrik mancis (korek api gas) terjadi di Desa Sambirejo, Binjai, Sumatera Utara pada Jumat (21/06).

Kebakaran tersebut terjadi pada tengah hari, dan menewaskan puluhan karyawan yang ada di dalamnya.

Tak hanya karyawan yang bekerja di sana, ternyata ada anak-anak yang juga turut menjadi korban dalam kebakaran tersebut.

Baca Juga: Dulu Menikah Beda Keyakinan, Deddy Corbuzier dan Kalina Masih Lengket Awal Bercerai

Bahkan dari kejadian mengerikan tersebut diduga hanya ada empat orang karyawan yang akhirnya selamat.

Berikut ini fakta yang berhasil dihimpun mengenai kebakaran pabrik korek api yang terjadi di Binjai:

Baca Juga: Dituding Bau Ikan Asin oleh Mantan Suami, Fairuz A Rafiq: Pakai Deodorant Seumur Hidup Aja Nggak Pernah