Berakibat Fatal! Inilah yang Terjadi pada Anak Saat Ditinggalkan Terkunci dalam Mobil

By Hinggar, Sabtu, 6 Juli 2019 | 07:00 WIB
Berakibat Fatal! Inilah yang Terjadi pada Anak Saat Ditinggalkan Terkunci dalam Mobil (istock)

 

2. Pada mobil bercat gelap

Semua reaksi akan terjadi lebih cepat.

Reaksi akan mulai terjadi, seperti berkeringat, dan kehausan akan muncul dalam waktu 45 menit.

Pada 65 menit mereka akan mulai banyak berkeringat, memerah dan detak jantun meningkat.

Di menit ke 95, suhu tubuh menjadi 40 ° C, mereka akan pingsan, dehidrasi, lemah, muntah, sesak napas semua terjadi dan mengancam jiwa.

Kemudian di menit ke 170 menit suhu tubuh mencapai 41 ° C anak akan mengalami sakit kepala parah, pusing, kebingungan, halusinasi, dan delirium.

Baca Juga: Terbakar Emosi, Astrid Tiar Tanyakan pada Rey Utami dan Benua: Mulut Sampah, Apa Nggak Dididik Orang Tua?

3. Pada suhu 24 derajat celsius dengan mobil cat terang dan mendung

Dalam 40 menit anak akan berkeringat, mulai kehausan.

Sedangkan pada mobil bercat gelap reaksi ini akan terjadi pada menit ke 35.

Pada 60 menit mereka berkeringat parah, memerah, detak jantung mereka meningkat pesat dan anak-anak dengan epilepsi mungkin kejang-kejang.

Sedangkan pada mobil gelap maka reaksi akan terjadi pada 50 menit.

Pada 90 menit (80 dalam mobil yang lebih gelap) konsekuensinya mengancam jiwa dan termasuk pingsan, dehidrasi, kelemahan, muntah, dan sesak napas.

160 menit (125 dalam mobil yang lebih gelap) dan Anda memiliki keadaan darurat medis di tangan Anda, dengan anak Anda menderita sakit kepala parah, pusing, kebingungan, halusinasi dan delirium.

Baca Juga: Menghilang Setelah Kriss Hatta Divonis Bebas, Hilda Vitria Kecewa Atas Putusan Hakim

Meski membuka jendela mobil dapat mengurangi suhu di dalam mobil, namun ini bukan sesuatu yang disarankan.

Karena meninggalkan anak di dalam kendaraan yang diparkir bukanlah hal yang aman. (*)