Kebiasaan Menggigit Kuku Ternyata Menunjukkan Masalah Kejiwaan Ini lo, Waspada yuk!

By Tentry Yudvi Dian Utami, Rabu, 31 Juli 2019 | 15:28 WIB
Menggigit Jari Ternyata Menunjukkan Masalah Kejiwaan Ini lo, Waspada! (Khosrork)

NOVA.id  - Kebiasaan menggigit kuku rasanya hampir dirasakan oleh kita semua yang tanpa disadari ini bisa menunjukkan emosional kita lo.

Menggigit kuku menunjukkan jika kita memiliki kebiasaan body-focused repetitive behaviors (BFRBs).

Ini bisa ditunjukkan dari menggigit kuku, mencabuti rambut, dan mencabuti kulit.

Baca Juga: Tabloid NOVA Terbaru: Bryan Domani Dipercaya Main Film Bumi Manusia

Kebiasaan tersebut menunjukkan jika kita sedang merasa bersalah dengan situasi saat itu.

Namun, tipe BFRBs menunjukkan jika kita memiliki masalah kejiwaan seperti cemas hingga OCD (Over Compulsive Disorder)

Profesor ilmu psikiatri dan biobehavioral, Tara Peris baru-baru ini menulis blog untuk Psychology Today di mana dia menjelaskan kaitannya.

Baca Juga: 2 Kali Dilamar Billy Syahputra, Elvia Cerolline Malah Mengaku Takut pada Sang Kekasih