Senang Olahraga, Maudy Ayunda Sampaikan 3 Manfaat Lari yang Buatnya Selalu Jadi Orang yang Positif

By Jenny, Kamis, 8 Agustus 2019 | 07:00 WIB
()

"Lari di sirkuit training!"

"Terus latihan lari di treadmill."

"Nah, jangan lupa juga untuk streching yang penting banget, biar enggak pegal-pegal!" ujarnya melengkapi.

Baca Juga: Kini Hamil 4 Bulan, Istri Rifky Balweel Sempat Alami Placenta Previa hingga Tak Boleh Kelelahan

Nah, begitu manfaat dan persiapan olahraga lari ala Maudy Ayunda.

Yuk, olahraga! (*)