Sering Salah Kaprah, Inilah 4 Mitos dan Fakta Kista Ovarium

By Jenny, Rabu, 14 Agustus 2019 | 21:30 WIB
Sering Salah Kaprah, Inilah 7 Mitos dan Fakta Kista Ovarium! (iStockphoto)

NOVA.id - Kista ovarium dengan cairan kantung di ovarium merupakan kondisi umum yang terjadi pada perempuan selama masa ovulasi.

Meski demikian, beberapa perempuan menjadi takut ketika mendengarnya, padahal masalah baru terjadi ketika kista ovarium sampai pecah karena dapat mengancam nyawa.

Terkait hal itu, simak 7 mitos dan fakta kista ovarium yang kerap salah kaprah di masyarakat.

Baca Juga: Yuk, Coba 3 Ide Me Time Ini agar Weekend Makin Seru

1. Kista Ovarium Adalah Penyebab Kemandulan

Faktanya, hal itu tidak benar.

Hanya kista endometriosis bilateral dan sindrom ovarium polikistik (PCOS) yang bisa memicu kemandulan.

Hal itu pun dapat diobati sehingga kita tetap bisa hamil. 

Baca Juga: Tak Perlu Panik Kulit Rewel, Tenangkan dengan Aloe Gel Lokal Ini