Wajib Ditonton! Tak Hanya Sexy Killers, Ini 5 Film Dokumenter Tentang Indonesia

By Jenny, Sabtu, 24 Agustus 2019 | 08:00 WIB
Negeri Dongeng (Instagram/@sablonpurwakarta)

2. Pantja Sila: Cita-Cita & Realita

Pantja Sila: Cita-cita & Realita (imdb)

Film dokumenter ini menceritakan sejarah Pancasila secara detail.

Pada 1 Juni 1945, Ir. Soerkarno membaca pidato Pancasila di depan Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI).

Hal itu dilakukan untuk mempersiapkan kemerdekaan Indonesia.

Yuk, kita tonton filmnya untuk lebih memaknai arti Pancasila.

Baca Juga: Selain Love Alarm, Ini 3 Serial Drama Korea yang Dibintangi Song Kang

3. Heaven for Insanity

Heaven for Insanity (Instagram)

Film ini digarap oleh Dria Soetomo dan memenangkan penghargaan film dokumenter pendek di Festival Film International Anuu-ru Aboro 2011 di New Caledonia, Prancis.

Film ini mengkisahkan tentang kejiwaan (a documentary about a mental institution).

Dikisahkan Watmo, seseorang yang hidup sesuai kemauannya.

Baca Juga: Menjadi Jajaran Keluarga Terkaya di Indonesia, Liliana Tanoesoedibjo Ungkap Calon Menantu Idaman: Tak Harus dari Konglomerat!