Bikin Bangga deh! Selain Megawati Soekarnoputri, Inilah 5 Presiden Perempuan di Dunia

By Jenny, Jumat, 30 Agustus 2019 | 19:13 WIB
()

 

NOVA.id - Pemimpin tak selamanya harus pria, perempuan juga bisa.

Seperti Megawati Soekarnoputri yang mencetak sejarah sebagai presiden perempuan pertama di Indonesia dan dilantik pada 23 Juli 2001.

Selain Megawati, terdapat 5 perempuan hebat di bawah ini yang juga menjadi presiden di negara masing-masing.

Baca Juga: Yuk, Coba 3 Ide Me Time Ini agar Weekend Makin Seru

1. Presiden Kersti Kaljulai, Estonia (2016)

Presiden Kersti Kaljulai, Estonia (Women Days Celebration)

Kersti Kaljulai Kaljulai adalah presiden perempuan pertama Estonia, sejak 1938.

Sebelumnya, ia bekerja sebagai penasehat ekonomi Perdana Menteri sejak 1999 sampai 2002.

Selain itu, ia juga telah menjadi anggota Pengadilan Eropa sebagai auditor sejak 2004 sampai 2016. 

Baca Juga: Rahasia Keuangan, Inilah 8 Tips Hemat Biar Gaji Tidak Cepat Habis