Tak Akui Mulan Jameela Ibu Sambungnya, Dul Jaelani Justru Mengaku Rindu hingga Lakukan Hal Ini pada Istri Ahmad Dhani

By Nuzulia Rega, Senin, 30 September 2019 | 15:07 WIB
Tak Akui Mulan Jameela Ibu Sambungnya, Dul Jaelani Justru Mengaku Rindu hingga Lakukan Hal Ini pada Istri Ahmad Dhani (Kolase Instagram @mulanjameela1/@maiaestiantyreal)

Namun siapa sangka, Dul lebih setuju jika Mulan disebut ibu tiri daripada ibu sambung.

"Bunda Maia ini kan bunda kandung," kata Raffi.

"Oiya dong," jawab Dul.

Baca Juga: Berulang Kali Minta Maaf pada Keluarga Korban Kecelakaan, Dul Jaelani: Saya Dapat Pelajaran Berharga

"Mama Mulan ini...," belum selesai berbicara, Dul langsung memotong omongan Raffi.

"Tiri," timpal Dul.

"Ibu sambung ya ?" tanya Raffi.

Baca Juga: Dul Jaelani Punya Ritual Khusus Sebelum Manggung Gantikan Ahmad Dhani: ke Rumah Nenek dan Menyentuh Ruh