Bukan Cinta Pertama, Ini 5 Fakta Menarik Istri Ma'ruf Amin Beda Usia 31 Tahun

By Tiur Kartikawati Renata Sari, Minggu, 20 Oktober 2019 | 11:15 WIB
Bukan Cinta Pertama, Ini 5 Fakta Menarik Istri Ma'ruf Amin Beda Usia 31 Tahun (Kolase Instagram/TribunStyle)

NOVA.id - Acara pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih periode 2019-2024 segera dihelat pada Minggu, (20/10).

Sebagai Wakil Presiden terpilih, Ma'ruf Amin dan sang istri telah mengawali hari ini dengan aktivitasnya berolahraga pukul 06.00 WIB.

Dikawal Pasukan Pengawal Presiden (Paspampres) selama olahraga, Ma'ruf dan sang istri melakukan olahraga di sekitar area Taman Kodok.

Baca Juga: Tak Tahu Kakeknya Presiden, Jan Ethes Jawab Ini saat Ditanya Boy William Profesi Jokowi

Melansir dari Kompas.com, Ma'ruf Amin dia mengenakan setelan celana panjang hitam, kaus lengan panjang hitam, sepatu olahraga, dan topi dengan warna senada.

Sedangkan Wuri mengenakan celana panjang hitam, atasan berwarna cerah, dan kerudung berwarna pastel.

Tapi sebenarnya siapa sih sosok Wury Estu Handayani?

Baca Juga: Istri dari Pernikahan Kedua Hingga Seorang Perawat, Ini Dia 5 Fakta Istri Ma'ruf Amin