Tak Selamanya Akun Palsu Bertujuan Negatif, Ini Kata Eriska Rein

By Siti Sarah Nurhayati, Senin, 4 November 2019 | 22:00 WIB
(ISTOCK)

NOVA.id - Bersembunyi di balik akun palsu rasanya tak ada masalah bagi sebagian orang, asal tak merugikan.

Tapi kalau merugikan, ya lain cerita.

Lantas, apa sih kata mereka mengenai berbagai muka yang disembunyikan di balik sosial media?

Baca Juga: Tabloid NOVA Terbaru: Titi DJ Berkaca-kaca Curhat Perjuangannya Hidupi 4 Anak hingga Plus Minus Akun Palsu Media Sosial

(DOK. NOVA)
Eriska Rein, Aktris, 25 Tahun

"Sejujurnya aku enggak pernah sih punya akun palsu dan tidak pernah berniat untuk buat akun palsu untuk tujuan apa pun, hanya fokus ke real account aku.

Karena memang real account-ku juga positif.

Teman aku pernah cerita, ini lucu banget. Dia bikin fake account biar dia bisa menyalurkan hobinya.

Misalnya, dia enggak bisa nih di real account posting apa pun yang dia ingin.

Baca Juga: Pamit dari Dunia Hiburan, Raffi Ahmad Singgung Kehamilan Nagita Slavina