Lebih Mengenal Diri Sendiri
Solo travelling akan mendorong kita untuk terus-menerus berkomunikasi dengan diri sendiri.
Gunakan kesempatan itu untuk lebih mengenal diri sendiri.
S elami apa yang kita sukai dan nikmati dan selalu ikuti intuisi kita.
Baca Juga: Liburan di Bali, Nia Ramadhani Kepergok Bawa Mikhayla ke Beach Club Malam-Malam
Lebih Percaya Diri
Kita mungkin tidak segera menyadari hal ini, tetapi solo travelling dapat sangat membangun kepercayaan diri kita.
Saat melakuan solo travelling, kita tidak memiliki teman atau keluarga yang dapat diandalkan, dan itu mendorong kita untuk bangkit dan lebih mandiri.