Quraish Shihab Mendapatkan Bintang Tanda Kehormatan Tingkat Pertama dari Pemerintah Mesir

By Alsabrina, Rabu, 29 Januari 2020 | 15:23 WIB
Quraish Shihab (dok. Pusat Studi Al-Quran)

Prof. Dr. Muhammad Quraish Shihab, MA adalah seorang cendekiawan muslim dalam ilmu-ilmu al Qur’an dan mantan Menteri Agama pada Kabinet Pembangunan VII (1998).

Quraish Shihab menyelesaikan pendidikan dasarnya di Ujung Pandang dan melanjutkan pendidikan tingkat menengah di Malang.

Baca Juga: Quraish Shihab Ulang Tahun, Netizen Justru Salah Fokus Pada Penampilan Najwa Shihab

Setelahnya, ia berangkat ke Kairo, Mesir untuk meraih gelar S1 pada Fakultas Ushuluddin, Jurusan Tafsir dan Hadits, Universitas Al-Azhar dan melanjutkan S2 di fakultas yang sama dan meraih gelar MA untuk spesialisasi bidang Tafsir Al-Qur'an dengan tesis berjudul Al-I'jaz at-Tasyri'i li al-Qur'an al-Karim.

Selain Prof. Dr. M. Quraish Shihab, tokoh-tokoh ulama lain yang juga mendapat penghargaan adalah:

1. (Alm) Syeikh Muhammad Mustafa al-Maraghi (1881-1945), Grand Syeikh al-Azhar ke-8, yang dikenal sebagai tokoh pembaharu pada masanya.

Baca Juga: Quraish Shihab Serukan Kedamaian