NOVA.id - Pintar atur uang merupakan sebuah keharusan bagi setiap orang yang sudah memiliki penghasilan.
Baik itu masih lajang maupun sudah menikah, mengatur keuangan harus dilakukan.
Jika Sahabat NOVA masih single atau lajang, keinginan untuk bersenang-senang dan menghabiskan uang memang sangat besar.
Baca Juga: Tips Pintar Atur Uang Belanja dan Pilih Prioritas Saat Social Distancing
Jika itu terus menerus dilakukan, kita bisa kehabisan uang bahkan sebalum hari gajian tiba.
Oleh karena itu kita harus pintar atur uang agar kehidupan kita tidak berkekurangan dan keuangan kita stabil setiap harinya.
Nah, berikut ini cara mengelola uang secara baik dan benar bagi kita yang masih lajang ala perencana keuangan Prita Hapsari Ghozie.