Harus Menyiapkan Hal Paling Buruk, Badan Intelijen Negara Telah Prediksi Puncak Covid-19 di Indonesia Hingga Minta Tolong Masyarakat untuk Bekerja Sama Lawan Virus Corona

By Alsabrina, Sabtu, 4 April 2020 | 20:01 WIB
(Ilustrasi) Badan Intelijen prediksi puncak covid-19 di Indonesia. (iStockphoto)

 

Adapun sejumlah cara yang telah dilakukan pemerintah antara lain, meningkatkan pelayanan kesehatan, kesiapan sumber daya manusia (SDM), hingga mencari obat yang paling memungkinkan untuk mengobati pasien positif Covid-19.

Diberitakan, pemerintah merilis perkembangan terbaru mengenai kasus Covid-19 di Indonesia.

Jumlahnya saat ini masih terus bertambah. Hingga Sabtu (04/04/20), total ada 2.092 kasus Covid-19 di Indonesia. Dengan demikian, ada penambahan 106 pasien yang dinyatakan positif virus corona dalam 24 jam terakhir.

Baca Juga: Berhati Mulia, Bocah Berusia 6 Tahun Ini Sumbangkan Tabungannya untuk Beli APD Tenaga Medis

Selain itu, berdasarkan data pemerintah, ada penambahan pasien Covid-19 yang meninggal dunia sebanyak 10 orang, sedangkan penambahan yang sembuh yakni 16 orang.

Dengan demikian, total ada 191 pasien Covid-19 meninggal dunia dan yang sembuh diketahui ada 150 orang.

(*)

Artikel ini telah tayang di nakita.grid.id dengan judul Bak Petir di Siang Bolong, Intelijen Sebut Jumlah Korban Virus Corona di Indonesia Bakal Mencapai Angka Ratusan Ribu, Hampir Setengahnya Berada di Wilayah Ini!

 

Sahabat NOVA, jangan sampai ketinggalan berita dan informasi terbaru dan menarik soal selebriti dan dunia perempuan di Tabloid NOVA, ya. Dapatkan edisi terbarunya dengan berlangganan, tinggal klik di sini.