Buka Puasa dengan Minuman Segar, Ini 4 Olahan Buah Blewah yang Mudah Dibuat dalam Sekejap

By Presi, Senin, 27 April 2020 | 16:07 WIB
Es Blewah (dok. Sajian Sedap)

NOVA.id - Setelah seharian puasa biasanya kita berbuka dengan hidangan yang menyegarkan.

Salah satu menu pelepas dahaga yang populer saat bulan Ramadhan adalah olahan blewah.

Selain menyegarkan, blewah juga memiliki banyak manfaat untuk tubuh kita.

Baca Juga: Hanya Sekejap, Es Blewah Campur Segar Ini Ampuh Hilangkan Dahaga

Blewah mengandung banyak nutrisi, seoerti serat, zat antioksidan, zat beta karoten, potasium, magnesium, sumber vitamin A, vitamin B, dan vitamin C.

Ternyata, buah blewah bisa diolah menjadi banyak ragam, lo, Sahabat NOVA.

Untuk mengetahuinya, simak ragam minuman segar dari olahan blewah yang bisa dibuat sendiri sebagai menu untuk berbuka puasa.

Baca Juga: Cocok Jadi Santapan Buka Puasa Bersama Keluarga, Ini Resep Pesmol Ikan yang Bisa Dicoba