Awas! Gejala Sesak dan Sakit Dada saat Bangun Tidur di Pagi Hari Ternyata Bisa Jadi Indikasi Berbagai Macam Penyakit

By Ratih, Sabtu, 4 Juli 2020 | 07:00 WIB
Awas! Gejala Sesak dan Sakit Dada saat Bangun Tidur di Pagi Hari Ternyata Bisa Jadi Indikasi Berbagai Macam Penyakit (Freepik)

3. Infeksi saluran pernapasan

Nyeri dada karena pernapasan dapat memengaruhi kedua sisi dada dan diafragma.

Infeksi virus dan bakteri dapat memicu peradangan di saluran dan kantung udara paru-paru.

Infeksi paru-paru dan dada dapat menimbulkan gejala sesak napas, susah bernapas, batuk berdahak atau berdarah, demam, meriang, dan kelelahan.

Baca Juga: Harus Mulai Dibiasakan, Segera Bersihkan Keringat dari Tubuh Sesudah Berolahraga Agar Tak Kena Penyakit!

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)