Kisah Dipha Barus, Kulik Musik Jadi Ekspresi Perasaan dan Pikiran Musik Lewat YouTube

By Dionysia Mayang Rintani, Selasa, 7 Juli 2020 | 12:16 WIB
Dipha Barus, selalu memadu padankan suara khas Indonesia (Bara Cahya)

 

Rutinitas sehari-harinya pun juga menginspirasi dia untuk semakin giat berkarya baik di kanal YouTube Dipha Barus dan memperluas ketersediaan konten edukasi musik yang modern, mudah ditangkap, sesuai dengan minat masyarakat juga memadupadankan dengan kearifan lokal yang ada.

“Gue selalu ingin menghasilkan suatu karya yang jujur dari diri gue yang semoga bisa menghibur banyak orang diluar sana yang merasakan keresahan yang sama, juga mengerti pesan yang ingin disampaikan. Berkaca ke diri gue sendiri, gue ingin pendengar dan penikmat musik gue untuk keluar dari segala stereotip yang ada agar terus mengeksplorasi potensi diri, bebas berkarya, dan merubah pola pikir bahwa it is not about being superhuman tapi mengajak mereka mengerti bahwa being human is super,” tutup Dipha.

Baca Juga: Pacu Anak Muda Lebih Kompetitif, Win Your Future 2020 Digelar

Selanjutnya, Dipha berencana akan merilis single kolaborasi dengan artis internasional yang dapat dinikmati oleh para penggemarnya pada awal bulan Agustus mendatang.

Jangan sampai ketinggalan informasi terbaru soal Dipha Barus dan karya kolaborasinya tersebut lewat kanal YouTube miliknya, ya!

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)