Ini adalah hal yang harus dihindari.
Dalam laman halosehat yang dikutip Grid.id dijelaskan bahwa gangguan kehamilan akan terjadi jika menggunakan laptop di paha.
Baca Juga: Miris! Perempuan Ini Dikremasi Hidup-Hidup Lantaran Dicap Mandul oleh Sang Mertua
7. Masalah pada sperma
Untuk kaum laki-laki, meletakkan laptop di atas paha juga bisa berdampak pada kualitas sperma.
Spema menjadi kurang jumlahnya dan tentunya akan mengganggu kondisi kesuburan seseorang.
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)