Mana yang Lebih Baik, Tidur Menggunakan Bra atau Tidak? Ini Penjelasannya

By Widyastuti, Minggu, 6 September 2020 | 00:00 WIB
Ilustrasi - Mana yang Lebih Baik, Tidur Menggunakan Bra atau Tidak? Ini Penjelasannya (steptohealth.com)

 

Jika bra yang kita gunakan terlalu ketat, maka suplai darah ke payudara dan daerah lainnya akan terbatas.

Bra yang ketat juga membatasi aliran getah bening ke sekitar payudara dan ketiak, dan menghalangi fungsi vital tersebut untuk membuang racun tubuh.

Jadi lebih baik mulai menanggalkan bra saat tidur, karena alasan payudara mengendur bukan akibat dari tak menggunakan bra.

Selain itu kita bisa memberi kesempatan kulit untuk bernapas.(*)