NOVA.id - Banyak perempuan yang rela melakukan operasi untuk mendapatkan ukuran payudara yang lebih besar.
Namun, operasi atau implan payudara memiliki risiko yang berbahaya.
Mulai pecahnya implan payudara, adanya benjolan atau beriak pada payudara, komplikasi yang timbul akibat anestesi, infeksi, hematoma dan perdarahan, komplikasi medis seperti masalah tiroid atau fibromyalgia, dan sebagainya.
Dari pada memilih tindakan medis, lebih baik kita menggunakan cara alami dengan memakan 10 makanan tinggi estrogen berikut ini yang dilansir dari Boldsky.
Baca Juga: Hati-Hati, Tindik Puting Susu Bisa Ganggu Kesehatan Payudara
1. Kedelai
Susu kedelai adalah sumber isoflavon yang sangat baik yang dapat meningkatkan pertumbuhan jaringan payudara.
Susu kedelai yang terbuat dari kacang kedelai juga dapat dikonsumsi untuk meningkatkan pertumbuhan payudara.
Selain itu, asupan produk kedelai dikaitkan dengan penurunan risiko kanker payudara, menurut sebuah penelitian.
Kita disarankan untuk meminum satu gelas susu kedelai setiap pagi.
Baca Juga: Rasanya Sama-Sama Enak, Antara Susu Sapi dan Susu Kedelai, Lebih Sehat yang Mana?
KOMENTAR