Benarkah Pisang Baik untuk Penderita Asam Lambung? Ini Kata Ahli

By Ratih, Selasa, 6 Oktober 2020 | 21:33 WIB
Benarkah PIsang Baik untuk Penderita Asam Lambung? Ini Kata Ahli (Freepik)

Jenis serat ini membantu kelancaran pencernaan, dengan begitu makanan tidak terlalu lama singgah di perut.

Seperti diketahui, makanan yang terlalu lama singgah di perut dapat meningkatkan produksi asam lambung.

Selain pisang, Sahabat NOVA juga bisa mengonsumsi makanan lain seperti: melon, oatmeal, an yoghurt.

Baca Juga: Benarkah Kunyit Bisa Mengobati Penyakit Asam Lambung? Ini Penjelasannya

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)