5. Terlalu banyak tanaman di kamar tidur
Kamar tidur adalah tempat paling nyaman di rumah kita.
Biasanya, kita menghias kamar dengan menaruh banyak tanaman atau bunga dengan harapan aroma yang kuat dan detail cerah akan membuat kamar terasa lebih nyaman.
Tanaman memang bisa memperbaiki iklim mikro di rumah dan menciptakan kenyamanan, tetapi tidak saat berbunga.
Baca Juga: 5 Tips Merawat Tanaman Hias ala Titi Kamal, Mudah Dipraktikkan!
Aroma yang kuat dari tanaman berbunga dan karbondioksida dapat memicu sakit kepala.
Jika kita tidak terganggu oleh bau bunga, itu bagus, tetapi jika aromanya memengaruhi tidur kita, sebaiknya pindahkan bunga ke tempat lain.
(*)