Kerap Dibenci Karena Bau Menyengat, Durian Ternyata Punya Manfaat untuk Kesehatan Tubuh

By Ratih, Minggu, 22 November 2020 | 08:30 WIB
Buah durian (Freepik)

2. Menjaga kesehatan jantung

Kandungan kalium dalam durian dapat mendukung kesehatan jantung.

Kalium dapat menurunkan tekanan darah tinggi yang menjadi biang utama penyakit jantung dan pembuluh darah.

Durian juga banyak mengandung serat dan lemak tak jenuh yang baik untuk menjaga kesehatan jantung.

Baca Juga: Selamat! Sheila Marcia Melahirkan Anak Keempat, Ini Nama Sang Putra

3. Sumber energi

Buah ini baik dikonsumsi sebagai camilan sebelum olahraga.

Jenis makanan ini dapat membantu pelepasan energi yang cepat sehingga tubuh lebih kuat selama berolahraga.

Dua butir durian berukuran sedang dapat memberikan karbohidrat setara dengan satu buah pisang berukuran sedang.

Baca Juga: Bikin Mango Smoothies Sendiri di Rumah, Minuman Segar yang Banyak Vitaminnya