Nggak Bikin Enek, Ini 5 Langkah Membuat Krim Kocok Lezat Tanpa Kemanisan

By Alsabrina, Kamis, 21 Januari 2021 | 10:32 WIB
Agar Mengembang, Ini Tips Mengocok Krim yang Benar (Dahrani Putri)

NOVA.id - Banyak orang malas membeli krim kocok yang banyak dijual di pasaran karena rasanya yang terlalu manis atau terlalu gurih sehingga khawatir berdampak pada kesehatan.

Padahal, krim kocok merupakan topping yang sering dan bahkan wajib ada dalam sebuah kue.

Hal tersebut juga bisa menjadi penentu dalam membeli kue karena tak jarang cream cake bisa membuat seseorang terasa enek. 

Baca Juga: Coba yuk Lezatnya Brownies Cup Ice Cream! Ini Resep Lengkapnya

Nah, bila kita ingin melahap cream cake dengan rasa manis sesuai selera, kita bisa membuat krim kocok sendiri di rumah.

Agar hasilnya maksimal dan krim mengembang dengan baik, berikut tips mengocok krim kocok yang benar.

Yuk, coba dibuat.

Baca Juga: Kenalan dengan Toko Bahan Kue MommyNesh: Jatuh Bangun di Dunia Kuliner Hingga Kini Miliki Komunitas Besar untuk Berbagi Tips Memasak