NOVA.id - Berolahraga merupakan kebutuhan setiap orang agar tubuh makin bugar.
Olahraga juga bisa menurunkan berat badan bagi banyak orang.
Namun siapa sangka, keringat yang dihasilkan dari olahraga juga bisa bermanfaat untuk kecantikan, lo.
Baca Juga: Telapak Kaki dan Tumit Pecah-Pecah? Atasi dengan Bahan-Bahan Alami Ini
Melansir Stylo Indonesia, berikut ini adalah manfaat keringat untuk tubuh:
1. Detoks racun
Berkeringat dapat membantu membuang racun-racun berbahaya dalam tubuh.
Jika menumpuk di tubuh, racun-racun ini dapat menyebabkan kerusakan pada kulit yang pada akhirnya memicu jerawat dan pori-pori tersumbat.
Baca Juga: Ingin Punya Wajah Glowing Alami? Coba Rajin Makan 5 Buah Ini