Jadi Camilan Enak Bagi yang Sedang Diet, Ini Resep No Bake Cereal Cookies si Protein Bar yang Sarat Nutrisi

By Alsabrina, Rabu, 3 Februari 2021 | 08:30 WIB
Cara membuat Cerea Unbacked Cookies (Nova)

 

Cara Membuat: 

1. Panaskan butter. Tambahkan dark cooking chocolate. Aduk rata. Biarkan sampai cokelat mencair.

2. Masukkan havermut, cornflake, kacang mete, dan wijen sangrai. Aduk rata.

3. Ratakan di loyang yang dialas plastik. Bekukan. Potong-potong panjang.

Baca Juga: Lama Tak Ada Kabar, Bams Samson Bagikan Kisah Diet Ekstrem hingga Turun 22 Kilogram dalam Waktu Singkat

4. Buat lapisan, gosongkan gula sampai larut. Tuang air. Aduk sampai semua gula larut.

5. Coret-coret nugat dengan lapisan karamel. 

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)