Ini 2 Cara untuk Menemukan Kebahagiaan di Perayaan Tahun Baru Cina

By Tentry Yudvi Dian Utami, Kamis, 11 Februari 2021 | 21:30 WIB
Ini 2 Cara untuk Menemukan Kebahagiaan di Perayaan Tahun Baru Cina (boroktimes.com)

 

NOVA.id – Tak terasa, besok kita akan merayakan Tahun Baru Imlek yang menjadi ajang bagi yang merayakan untuk medoakan harapan.

Namun, dikarenakan pandemi ini, suasana Tahun Baru Imlek pun akan berbeda.

Di mana, kita pasti lebih banyak menghabiskan waktu di rumah saja selama perayaan Tahun Baru Imlek.

Baca Juga: Selain Rawat Kulit, Ini 5 Hal yang Harus Dilakukan Perempuan Usia 30 Tahun

Nah, menyambut Tahun Baru Imlek 2021, memang lebih baik kita memiliki beberapa daftar keberuntungan seperti apa yang dapat membangun kebahagiaan.  

Yasinta Indrianti, M. Psi, Psikolog pun menyarankan dua hal yang bisa membantu kita untuk untuk beruntung dan bahagia.

Baca Juga: Karakter Seseorang Bisa Ditebak dari Wangi Parfum yang Dipakai, Kalian yang Mana?

Ini 2 Cara untuk Menemukan Kebahagiaan di Perayaan Tahun Baru Cina (Yupi)
Hargai Diri Sendiri

Menjadi diri kita apa adanya merupakan sebuah keberuntungan dan kebahagiaan yang paling mendasar.

Saya special, unik dan berharga adalah self-talk yang bisa menumbuhkan penerimaan atas diri kita.

Setiap orang punya kelemahan sekaligus kelebihan.

Baca Juga: Jika Sering Lupa, Coba Cara Efektif Ini untuk Tingkatkan Daya Ingat

Keberuntungan dan kebahagiaan tidak hanya bersumber pada kelebihan demikian pula sebaliknya kelemahan tidak selalu menjadi sumber rasa tidak bahagia.

Kelemahan dan kelebihan akan selalu bisa menjadi sumber keberuntungan dan kebahagiaan tergantung dari persepsi dan mindset yang kita punya.

Lemah tidak selalu berarti tidak tidak mampu namun terkadang lebih dikarenakan tidak mau.

Baca Juga: Beberapa Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Mencari Kerja di Tengah Pandemi

Bangkitkan motivasi diri untuk mau menggeser kelemahan menjadi kelebihan dengan mengelola potensi kecerdasan intrapersonal yang kita miliki.

Caranya? Yuk nikmati me time sambil mengunyah Yupi Gummy yang kenyal dan penuh warna warni ceria.

Me time adalah moment saat kita melakukan hal-hal yang menyenangkan untuk diri sendiri.

Baca Juga: Overthinking Ganggu Aktivitas Sehari-hari? Coba Olah Emosi dengan Cara Ini

Me time dapat mengisi tangki emosi dan juga mengolah kecerdasaan intrapersonal untuk meningkatkan kemampuan memahami diri, sehingga kita tahu keberuntungan dan kebahagiaan kita temukan dari dalam diri kita.

Me time dirumah aja sambil nyemilin Yupi Gummy bisa jadi salah satu alternatif asik untuk semakin lebih dekat dengan orang-orang seisi rumah dan memberikan apresiasi terhadap diri kita.

Baca Juga: Hybrid Working, Trend Cara Kerja 2021 Solusi untuk New Normal

 

Berkumpul Bersama Orang-Orang yang Menyayangimu

Bersyukur dan menyadari betapa berharganya orang – orang di sekitar kita yang membuat kita dapat tersenyum bahagia, tertawa terbahak – bahak dan membuat kita berpikir betapa beruntungnya kita memiliki orang-orang yang kita kasihi di sekitar kita.

Apapun moment yang kadang dapat membuat kita merasa kesal, sedih, marah dan kecewa, tetaplah kita beruntung dengan segala keadaan yang kita miliki.

Kebahagiaan terkadang justru bisa kita temukan dan rasakan saat kita mengalami emosi negatif oleh karena orang – orang disekitar kita.

Baca Juga: Ternyata Ini Karakteristik Penonton Netflix di 2020, Kalian Termasuk yang Mana?

Saat situasi ini datang, maka cemilan manis seperti Yupi Gummy dapat membantu kita untuk lebih positf dan happy.

Jumlah keberuntungan dan kebahagiaan kita tidak tergantung seberapa banyak hal baik yang kita terima, tapi tergantung pada bagaimana kita menyikapi segala yang kita punya agar bisa menjadikannya bagian dari List Lucky and Happy kita.

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)