Makin Populer, Inilah Sederet Manfaat Kolagen untuk Perawatan Kulit Wajah

By Ratih, Selasa, 23 Februari 2021 | 21:30 WIB
(Ilustrasi) Collagen (iStockphoto)

Sayangnya, produksi kolagen ini akan berkurang seiring bertambahnya usia.

Sehingga Rachel menyarankan agar kita mulai memperhatikan kebutuhan kolagen pada kulit sejak usia 25 tahun.

Di usia tersebut, kita masih bisa mencegah agar kerutan-kerutan halus tidak mudah berubah menjadi keriput.

Namun, konsumsi kolagen juga harus tetap diimbangi dengan produk skincare yang lain.

Baca Juga: Wah, 8 Kebiasan Sepele Ini Ternyata Bisa Bikin Wajah Cepat Keriput

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)