5. Rambut tipis
Rambut yang lebih tipis cenderung mudah patah.
Jadi, untuk mencegah kerusakan, ada baiknya kita memangkasnya setiap 2 bulan sekali.
Baca Juga: Cara Meluruskan Rambut Secara Alami Tanpa Catokan, Pakai 4 Bahan Ini!
6. Rambut rusak
Jika rambut rawan bercabang, sering terkena panas, atau diwarnai secara teratur, sebaiknya potong rambut setiap 8 minggu sekali (6-12 minggu).
Ini akan membantu rambut tetap sehat.
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)