Resep Corndog, Makanan Khas Korea Selatan, Cocok untuk Menu Buka Puasa

By Widyastuti, Sabtu, 17 April 2021 | 16:29 WIB
Korean Corn Dog (iStockphoto)

 

Cara Membuat:

1. Pelapis, aduk rata bahan pelapis.

2. Ambil satu buah sosis. Tusuk dengan tusuk sate.

3. Celupkan ke dalam bahan pelapis. Gulingkan di atas kentang padatkan.

4. Goreng di dalam minyak yang sudah dipanaskan sampai kecokelatan dan matang.

5. Sajikan bersama saus.

Baca Juga: Bikin Nagih, Ini Resep Nasi Panggang Mentai yang Jadi Favorit Banyak Orang

Korean Corndog pun dapat dinikmati selagi hangat. Selamat mencoba!

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store. (*)