NOVA.id - Cegukan merupakan keadaan yang lazim terjadi pada banyak orang.
Untuk mengatasi cegukan biasanya kita tinggal minum air putih.
Namun apa jadinya jika cegukan terjadi saat puasa?
Baca Juga: Tak Bisa Sembarangan, Ini Tips Meningkatkan Imun Tubuh Selama Berpuasa
Ternyata cegukan bisa disebabkan oleh beberapa kondisi ini, lo.
1. Iritasi
Hal-hal selain makanan juga dapat mengiritasi atau menstimulasi saraf yang mengontrol diafragma dan menjadi penyebab cegukan saat makan.
Beberapa di antaranya adalah:
-Kegembiraan
-Stres emosional
-Tiba-tiba menghirup udara yang sangat dingin
Baca Juga: Berikut Rekomendasi Dokter untuk Menu Makanan Sehat Sahur dan Buka Puasa