Begini Cara Mencegah Penuaan Dini untuk Usia 20-an, 30-an, dan 40-an

By Presi, Jumat, 14 Mei 2021 | 13:31 WIB
Begini Cara Mencegah Penuaan Dini untuk Usia 20-an, 30-an, dan 40-an (Istock)

NOVA.id - Seiring bertambahnya usia, tanda-tanda penuaan akan terus muncul, seperti garis-garis halus, pigmentasi, perubahan warna kulit, tekstur kulit yang tidak rata, dan sebagainya.

Meski begitu, bukan berarti kita tidak bisa mencegah munculnya tanda-tanda penuaan itu.

Para ahli menyarankan agar kita memulai perawatan kulit di usia 20-an.

Baca Juga: 4 Kesalahan dalam Olahraga yang Bisa Buat Perempuan Terlihat Lebih Tua

Namun, jika Sahabat NOVA sudah berusia 30-an atau 40-an, ada cara tersendiri untuk mencegah penuaan kulit.

Dilansir dari Times of India, berikut ini tips mencegah penuaan dini di usia 20-an, 30-an, dan 40-an.

Yuk, simak!

Baca Juga: Awet Muda, Cegah Penuaan Dini dengan Rangkaian Skincare Anti-Aging Ini