Coba Penampilan Baru
Merawat penampilan atau eksplorasi look baru juga merupakan salah satu ide me-time yang seru.
Walau di rumah saja, namun penampilan yang prima dan fresh dapat menambah semangat dan tentunya me-refresh pikiran yang sudah jenuh.
Mulai dari manicure, pedicure, totok wajah, hingga lulur wajah bisa menjadi opsi yang menyenangkan.
Atau, bisa eksplorasi gaya rambut baru dan mencoba layanan lash lift yang sedang hits saat ini.
Baca Juga: Rekomendasi Kuaci yang Memiliki Beragam Rasa Menarik untuk Dicoba
Eksplor Makanan dan Minuman Viral
Walau di rumah aja, jangan sampai ketinggalan untuk coba makanan dan minuman yang sedang hits.
Kita bisa manfaatkan momen me-time untuk memenuhi rasa penasaran akan makanan dan minuman baru yang sedang banyak lalu lalang di media sosial.
Tidak usah takut kantong bolong, kita bisa membeli voucher hemat berbagai restoran melalui Lakupon, mulai dari kopi, aneka hidangan manis, camilan hits, hingga voucher potongan restoran all you can eat, bisa dibeli dengan mudah dan praktis.
Baca Juga: Simak! Ini Tips Membuat Kuaci Tetap Garing Dimakan Meski Sudah Dibuka