Ibunda Alvin Faiz Kepergok Pakai Akun Palsu, Larissa Chou: Masih Bisa Tertawa?

By Ratih, Selasa, 29 Juni 2021 | 13:39 WIB
Larissa Chou minta baik-baik pada mantan mertua untuk tak lagi campuri hidupnya (Kolase Instagram/umi_yuni_syahla_aceh dan Instagram/larissachou)

Lebih lanjut, Larissa Chou menjelaskan alasannya menuliskan kalimat menohok tersebut.

Menurutnya, ibunda Alvin Faiz masih memberikan tekanan yang membuatnya sangat lelah.

Bahkan, Larissa memergoki Umi Yuni menggunakan akun palsu (fake account) di Instagram untuk mengirim komentar jahat padanya.

"Hanya berada di titik sangat lelah, dan sudah tertekan banget, kayak mau teriak tapi enggak bisa."

"Hari ini aku diomongin lagi oleh fake account dari pihak keluarga mantan suami, ibunya," pungkasnya.

Larissa Chou pergoki ibunda Alvin Faiz jelekkan dirinya dengan fake account (YouTube TRANS7 Lifestyle)

Baca Juga: Firasat Soal Perceraian Alvin Faiz dan Larissa Chou dari Seorang Fans Jadi Sorotan Netizen, Apa Katanya?

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)