4 Bahan Alami Ini Bisa Deteksi Anosmia dengan Mudah, Apa Saja?

By Ratih, Minggu, 29 Agustus 2021 | 05:01 WIB
Ilustrasi deteksi anosmia dengan bahan alami (Antonio_Diaz)

NOVA.id - Anosmia merupakan salah satu gejala positif Covid-19 yang terjadi pada banyak orang.

Kondisi ini menyebabkan seseorang kehilangan indera penciuman sehingga menimbulkan sensasi tak nyaman.

Untuk mendeteksi apakah kita mengalami anosmia atau tidak, ada beberapa cara yang bisa dilakukan.

Baca Juga: Masih Merasakan Anosmia, Kapan Baiknya Mengakhiri Masa Isoman?

Anosmia seringkali tak disadari terutama saat kita sibuk mengerjakan tugas sehari-hari.

Seringkali seseorang menyadari anosmia karena berusaha mencium parfum atau bau makanan favoritnya.

Sahabat NOVA kini bisa memanfaatkan beberapa bahan alami ini untuk mendeteksi anosmia:

Baca Juga: Masih Alami Anosmia Setelah Covid-19? Coba Lakukan Terapi Ini