NOVA.id - Salah satu gejala yang muncul saat terkena covid-19 ialah hilangnya indra perasa dan penciuman atau anosmia.
Nah, bagi penyitas covid-19 muncul pertanyaan apakah anosmia ini beersifat permanen atau tidak.
Melansir Kompas.com, Dokter Spesialis Telinga Hidung Tenggorokan-Bedah Kepala Leher Rumah Sakit Akademik (RSA) UGM, dr. Mahatma Sotya Bawono, M.Sc, Sp.THT-KL., menjelaskan jika anosmia setiap orang berbeda.
Baca Juga: 4 Bahan Alami Ini Bisa Deteksi Anosmia dengan Mudah, Apa Saja?
Kemampuan kembali bisa mencium atau sembuh dari anosmia pada setiap orang berbeda-beda.
Menurutnya, anosmia bisa sembuh beberapa minggu atau mungkin bulan.
Namun, anosmia juuga bisa bersifat permanen pada sejumlah orang.
Baca Juga: Dokter Sarankan 3 Cara Ini untuk Sembuhkan Anosmia, Cukup dari Rumah!