Pinjaman Tunai dari Bank Digital, Benarkah Lebih Mudah Dicairkan?

By Maria Ermilinda Hayon, Sabtu, 4 September 2021 | 08:32 WIB
Ilustrasi pinjaman tunai (DeanDrobot)

Jumlah uang yang ingin dicairkan dan lama tenornya bisa sesuai kebutuhan.

Pembayarannya pun autodebit dari saldo aktif setiap bulan.

Soal syarat, hanya dibutuhkan pengisian ulang informasi data diri, alamat, informasi pekerjaan, dan informasi kerabat dekat.

Jadi tak ada dokumen tambahan.

Baca Juga: Pintar Atur Uang: Ini Bahaya Pinjam Uang ke Banyak Pinjaman Online

Proses penyetujuan pengajuannya pun tak lebih dari 5 hari kerja.

Namun sayangnya, saat ini masih nasabah yang aktif dan terpilih yang akan ditawarkan untuk menggunakan flexi cash.

Dalam pengembangannya, fitur ini akan bisa digunakan untuk seluruh nasabah.

Baca Juga: 3 Cara Pintar Atur Uang agar Bisa Lepas dari Jeratan Utang Online