Blak-blakan, Ahmad Dhani Sebut Masih Ada Kamar Bekas Maia Estianty di Rumahnya

By Alsabrina, Kamis, 16 September 2021 | 11:09 WIB
Ahmad Dhani masih punya ruangan khusus Maia Estianty di rumahnya (kolase Tribunnews)

 

"Karena Tiara pembuang, aku pamerin boneka favoritku," ujar Dhani.

"Kamu lihat dong jahitannya itu, bagus kan?" sambung Dhani.

Ahmad Dhani tunjukkan kamar Maia (dok.YouTube Video Legend)

Tak disangka, di dalam rumah tersebut masih ada satu ruangah khusus bekas kamar Maia Estianty.

Baca Juga: Gara-Gara El Rumi, Ahmad Dhani Puji Masakan Buatan Maia Estianty

"Ini bukan kamar Al, El, Dul. Ini kamar Bundanya dulu di sini, Bunda Maia dulu di sini," ujar Dhani.

Rupanya, ruangan ini khusus digunakan untuk studio Al Ghazali. 

"Ini kemarin dipakai buat studionya Al, terus pindah ke atas," sambungnya. 

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)

Artikel ini telah tayang di star.grid.id dengan judul Nyesel Baru Tahu, Ahmad Dhani Masih Simpan Ruangan Khusus Maia Estianty, Blak-blakan Dipakai Khusus untuk Lakukan Hal Ini