Anti Jeblok! Cara Investasi Saham Ini Bisa Selamatkan Investor dari Saham Gorengan

By Ratih, Senin, 4 Oktober 2021 | 18:32 WIB
Ilustrasi cara investasi saham (ipopba)

1. Makroekonomi

Cara investasi saham ini membahas mengenai kondisi ekonomi dengan skala global atau nasional.

Mulai dari kebijakan fiskal dan moneter, PDB, inflasi, suku bunga, data pengangguran, neraca dagang negara dan yield obligasi negara.

Kondisi non-ekonomi skala besar juga mempengaruhi makroekonomi, contohnya pandemi Covid-19 dan perang.

Baca Juga: Cara Investasi untuk Pendidikan Anak, Simpan Dana di Instrumen Ini!

2. Sectoral Analysis

Langkah ini bisa dilakukan jika investor telah mengetahui kondisi makroekonomi yang ada.

Investor bisa memilah sektor mana saja yang terdampak dari kondisi makro tersebut.

Sebagai contoh, misalnya saat terjadi pandemi seperti saat ini, kita bisa mengurutkan sektor yang paling terdampak hingga sektor yang tidak terdampak. 

Baca Juga: Ingin Investasi Emas Digital? Coba 4 Rekomendasi Aplikasi Ini