Cara Menghilangkan Bakteri dan Kuman pada Spons Cuci Piring

By Ratih, Rabu, 13 Oktober 2021 | 00:00 WIB
Cara menghilangkan kuman dan bakteri pada spons cuci piring (kittijaroon)

 

4. Ganti spons dapur

Cara menghilangkan bakteri dan sisa sabun pada spons yang terakhir adalah dengan mengganti dengan yang baru.

Spons dapur juga memiliki usia pemakaian dan hanya bisa digunakan selama beberapa minggu sebelum diganti.

Namun, bila spons sudah rusak, kotor, dan memiliki bau busuk, bisa membuang dan menggantinya lebih cepat.

Baca Juga: Cara Menghilangkan Flek Hitam dengan Susu Kedelai, Dijamin Ampuh!

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)