Cara Merawat Payudara pakai Bahan Alami agar Kencang, Bikin Suami Suka

By Alsabrina, Rabu, 13 Oktober 2021 | 17:32 WIB
Perawatan payudara (dok. shutterstock)

NOVA.id - Memiliki bentuk payudara yang bagus merupakan idaman semua wanita.

Namun setelah melahirkan dan menyusui, bentuk payudara sering kali menjadi kendur.

Pada dasarnya, payudara tidak memiliki otot, dan tersusun dari lemak dan jaringan ikat.

Baca Juga: Ibu Harus Tau, Begini Cara agar Puting Payudara Tidak Lecet saat Menyusui

Sehingga, payudara membutuhkan perawatan yang tepat untuk menjaganya dalam kondisi yang baik.

Jadi, berikut ini ada beberapa tips merawat payudara agar tetap kencang dan bulat meski telah melahirkan.

Perawatan yang dilakukan pun menggunakan bahan-bahan alami.

Baca Juga: Bahaya Tidur Tanpa Bra, Benarkah Bisa Bikin Payudara Kendur?