3 Cara Jitu Menghilangkan Karat Perabotan, Bisa Pakai Baking Soda!

By Presi, Sabtu, 13 November 2021 | 13:32 WIB
Cara Menghilangkan Karat perabotan Pakai Baking Soda (thekitchn.com)

Selain menggunakan baking soda, karat juga bisa dihilangkan dengan menggunakan lemon.

Diketahui, lemon sangat bagus digunakan untuk alat-alat kecil atau barang-barang yang mudah direndam ke dalam cairan, termasuk perhiasan.

Kita cukup memeras beberapa lemon ke dalam wadah kecil.

Baca Juga: Pakai Baking Soda, Begini Cara Menghilangkan Tikus di Rumah yang Mengganggu

Kemudian, usap perasan lemon itu pada barang yang berkarat.

Biarkan selama 2 jam lalu gosok pakai sikat kawat.

Cara menghilangkan karat yang terakhir yaitu menggunakan cuka.

Sifat asam dari cuka juga dapat bekerja sangat baik dalam memecah karat untuk membuat logam berkilau.

Baca Juga: Cuma 30 Detik! Begini Cara Menghilangkan Bau Mulut dengan Baking Soda